Pedoman ini disusun untuk mahasiswa STIKOM DINAMIKA BANGSA yang sedang menyelesaikan tugas penulisan Skripsi dan Kerja Praktek. Bagi mahasiswa yang belum pernah menulis karya ilmiah, pedoman ini menjadi acuan yang membantu. Untuk menulis karya ilmiah mahasiswa tidak cukup hanya membaca text books, journals/articles, research method, econometrics and statistics ataupun memiliki kemampuan teknis, namun juga mahasiswa harus menguasai perangkat lunak komputer untuk menyelesaikan skripsi yang ditulis serta memahami aturan-aturan penulisannya.
Download Panduan
About the author